Arsip Blog

SELAMAT DATANG DI BLOG KU, BERIKAN KOMENTAR MU YA

DAFTAR ISI

Minggu, 01 Januari 2012

pengertian statistik dalam komputer dan sistem pengolahanya

Statistik adalah ilmu dan seni untuk mengumpulkan, mengorganisasikan, menganalisis, menginterpretasi, dan menyajikan data sehingga dapat diambil suatu kesimpulan atau keputusan.
Dalam buku ini pengetahuan dan keterampilan menggunakan statistik akan diperoleh dengan langsung dipraktekkan. Mahasiswa atau pembaca diharapkan mengikuti modul ini dengan mengikuti latihan yang disajikan. Pengertian diperoleh dari pengalaman tersebut. Dalam kehidupan modern di mana pengetahuan komputer sudah begitu luas digunakan, keterampilan menghitung analisis statistik sudah banyak diprogramkan dengan komputer. Pada setiap akhir  bab dari modul ini, juga disajikan prosedur penggunaan paket program komputer SPSS (statistical packet for social science). SPSS dipilih karena masih terdapat perintah-perintah yang memberikan sense kepada pengguna prosedur tersebut.



0 komentar:

Get This Widget

280 Px

  © Blogger templates The Transformers by Blog Tips And Trick 2009